Margin pada Microsoft Word adalah garis yang berada di tepi halaman dokumen . Margin berfungsi untuk memberikan jarak antara teks dan sisi dokumen . Kali ini mimin akan kasih tau cara mengubah margin sesuai selera kita . Ikuti langkah langkahnya ya .
- Pertama kalian buka Microsoft Word terlebih dahulu
- Setelah itu pilih menu Page Layout
- Klik Margins Lalu pilih Custom Margins
- Setelah itu kalian bisa ubah ukuran Margin kalian sesuka hati
- Jika sudah di ubah klik ok , dan tampilan Margin kalian akan berubah seperti ini
Seperti itulah cara mengubah Margins pada Microsoft Word kalian . Semoga Membantu Ya .