Baiklah kali ini mimin akan memberikan tutorial remote Laptop melalui HP . Baiklah ini dia langkah langkah nya .

Remote Laptop Dari Hape

  • Pertama Kalian download dan install apllikasi Monect di Laptop dan HP kalian . Untuk Link Monect Di Laptop Ada disini . Untuk Monect di HP kalian bisa download di Google Play Store .
  • Setelah kalian install , buka aplikasi Monect di HP dan Laptop Kalian
  • Jika sudah , klik connect di HP kalian
  • Kalian bisa menghubungkan melalui wifi , kabel USB , bluetooth , dan kode qr . Kali ini mimin menghubungkann nya menggunakan wifi .
  • Jika sudah dihubungkan , maka tunggu hingga nama laptop kita tampil
  • Jika sudah tampil klik nama Laptop kita dan tunggu hingga terhubung
  • Nah , jika sudah terhubung maka prosesnya sudah selesai dan kalian bisa mengendalikan laptop kalian melalui HP

Sekian penjelasan dari mimin . Semoga Membantu ya . Terima Kasih .

Baca Juga Artikel Lainnya Di Dhuocreative

X